Pengacara Agus Salim, Alvin Lim, kini bersitegang dengan Hotman Paris. Presenter program Hotroom itu mengirim serangan balik untuk Alvin Lim seraya membahas level pengacara di Indonesia. Lewat video yang diunggah di akun Instagram terverifikasi, Sabtu (14/12/2024), Hotman Paris terang-terangan minta pihak seberang berhenti menyenggol karena sejak awal sudah jelas motifnya apa. “Tujuan kamu jelas untuk menaikkan statusmu agar seolah-olah satu level…